Security Operation Center

Security Operation Center (SOC) di Badan Sistem Informasi UII merupakan divisi yang bertanggung jawab untuk melindungi pengguna dari ancaman peretasan melalui pengamanan celah keamanan siber. Divisi ini memainkan peran krusial dalam menjaga integritas dan keamanan data serta sistem dengan pemantauan dan respons keamanan yang terus menerus.

CONFIDENTIALITY

Menjamin data dan informasi hanya diakses oleh orang yang berhak.

INTEGRITY

Melindungi keaslian data dan informasi dari modifikasi yang tidak sah

AVAILABILITY

Melindungi ketersediaan data dan informasi, sehingga data dapat diakses pada saat dibutuhkan

OUR SERVICES

Threat Report

Artikel

Whois

Cek Email

Cek Password